MITOS.
Merupakkan
cerita prosa rakyat yang menceritakan kisah berlatar masa lampau mengandung
penafsiran tentang alam semesta dan keberadaan makhluk di dalamnya, serta
dianggap benar-benar terjadi oleh yang di ceritakan empunya dan penganutnya.
Dalam arti luas mitos bisa mengacu pada cerita tradisional. Pada umumnya mitos
menceritakan terjadinya alam semesta. Mitos dapat timbuul sebagai catatan
peristiwa sejarah sebagai alegori atau personifikasi bagi fenomena alam.
Nilai moral / kemausian
yang termasuk didalam mitos dinbagi 3 :
1.
Nilai moral individual:
a. Kepatuhan,
b. Pemberani,
c. Rela
berkorban,
d. Jujur,
e. Adil
dan bijaksana,
f. Menghargai,,
g. Bekerja
sama,
h. Rendah
hati,
i.
Selalu rennddah hati, dan
j.
Hati-hati dalam berindak.
2.
Nilai moral sosial:
a. Bekerja
sama,
b. Suak
menolong,
c. Kasih
sayang,
d. Kerukunan,
e. Suka
memberi nasehat,
f. Peduli
dengan nasib orang lain, dan
g. Suka
mendoakan orang lain.
3.
Nilai moral Religi:
a. Percaya
kekuasaan Tuhan,
b. Percaya
adanya tuhan,
c. Bertawakal
kepaada tuhan,
d. Memohon
ampun kepada tuhan.
Dampak
Positif
1.
Mengurangi sifat tangan jahil manusia yang sering mencorat – coret batu,pohon
& gedung tua.
2.
Melestarikan suatu perkembangan ekosistem alam seperti hewan ikan, burung &
labi – labi agar tetap hidup bebas dialamnya tanpa ada perburuan liar yang
marak terjadi.
3. Mendukung
kegiatan Go Green, karena belakangan ini banyak sekali penebangan secara
besar-besaran untuk membangun Mall, Gedung & Jalan Raya agar bisa tetap
diminimalisir oleh,beberapa pohon yang di anggap kramat.
4. Menjaga
tutur kata & perilaku kita terhadap lingkungan sekitar, karena banyak dari
kita yang bertutur kata tidak sopan di beberapa tempat umum.
5. Menjaga
tradisi leluruh kita yang sudah ada sejak dahulu kala & menjadi aset budaya
bangsa Indonesia yang tidak ternilai harga oleh uang.
6. Lebih
bertakwa & berserah diri kepada Tuhan, karena segala sesuatu yang ada di
muka Bumi ini adalah ciptaan Tuhan semata.
Dampak negatif
1.
Bersifat syirik (menduakan Tuhan)
2.
Terlalu mempercayai hal-hal mistik.
3.
Selalu menganggap hal yang mustahil bisa
dicapai dengan mudah.
Sumber
0 komentar:
Posting Komentar