Total Tayangan Halaman

Senin, 29 Desember 2014

Kerasnnya Dunia Industri Pertambangan

Apa itu pertambangan ?
        Pertambangan merupakan suatu kegiatan pengambilan, pengolahan, pemanfaatan bahan galian yang ada dipermukaan bumi.
Kita tahu betapa melimpahnya kekayaan sumber daya alam (SDA) yang ada dibumi ini yang tersebar dibelahan dunia. Banyak bahan galian yang sangat berharga dan sangat bermanfaat bagi perekonomian negara. Sebut saja Indonesia. Banyak perusahaan-perusahaan asing yang terlibat dalam pertambangan di Indonesia, seperti chevron, freeport, dll. 
Beberapa daerah-daerah di Indonesia yang saya ketahui memiliki ,hasil tambang terbesar di indonesia seperti  Papua, Kalimantan, Palembang, Riau, Sumatera Barat, Jawa, dan lain-lain. 
Beberapa kegiatan yang berpengaruh dalam pertambanga, yaitu
  1. Eksplorasi (Pendahuluan dan Rinci).
  2. Study kelayakan (Lingkungan).
  3. Persiapan produksi (Contuction).
  4. Penambangan (Pengambilan, Pengangkutan, dan Penggalian).
  5. Reklamasi (Perbaikan, Pengolahan Lingkungan).
Memang keras dunia tambang, disini tidak hanyak mengandalkan otak kecerdasan yang anda mmiliki tetapi banyak menguras fisik, tenaga, dann waktu. Jika hanya mengandalkan kemampuan teori dan kemampuan kerja lapangan saja. Resiko dalam dunia industri pertambangan cukup besar karena beberapa industri pertambangan sebagian menggunakan sistem peledakan (blasting) dan sebagian lagi menggunakan tambang dalam (underground minning). Para pekerja harus mematuhi SOP (Standar Operasi Prosedur) dalam dunia industri pertambangan untuk mencegah hal-hal yang tidak di inginkan.
Adapun beberapa kegiatan yang dilakukan sebelum penambangan dimulai, yaitu :
1. Prospeksi
    Merupakan kegiatan penyelidikan atau pencarian endapan mineral berharga yang termasuk kedalam tahap eksplorasi dengan menggunakan data geologi baik didarat maupun dilaut dengan tujuan membuat sebuah peta geologi untuk mengetahui daerah yang mengandung mineral berharga.
biasanya pencarian mineral jauh dari pemukiman penduduk.
2. Eksplorasi
    Eksplorasi merupakan kegiatan selanjutnya setelah menemukan lokasi dan mineral yang terkandung di daerah tersebut meliputi kegiatan untuk mengetahui dan mendapatkan ukuran, bentuk, jenis, kadar dan rata-rata bahan mineral tersebut.
Tahapan yang dilakukan ketika eksplorasi :
  • Penyelidikan umum.
  • Study pustaka.
  • Keadaan Geologi regional.
  • Keadaan tektonik.
  • Batasan luas daerah kerja.
  • Pengecekan dilapangan.
  • Mencari singkapan batuan.
  • pengambilan example.
  • Memetakan daerah kegiatan.
  • Pemetaan topografi.
  • Pemetaan foto udara.
  • Stratigrafi kedudukan mineral.
  • Struktur geologi.
  • Pemboran.
  • Penghitungan cadangan.
  • Geofisika.
  • Struktur geologi.
  • Bentuk endapan.
  • Penentuan Metode penambangan.
3. Study kelayakan.
    Merupakan sesuatu kegiatan yang untuk menghitung atau mempertimbangkan suatu endapan bahan galian tambang.
4. Persiapan penambangan.
    Merupakan kegiatan persiapan untuk melakukan penambangan yang maliputi pembuatan lubang bukaan didalam lubang yang sudah pasti dengan mempersiapkan berbagai peralatan tambang yang diperlukan menuju ke penjadwalan produksi seperti persiapan peralatan, infrastruktur, jalan, stockfield, pelabuan, dll.




 

     

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Dcreators